Pule Payung, Kali Biru, Jurang Tembelan, Bukit Mojo, Teras Pantai Kaca Nguluran, Pusat Oleh-oleh
Perjalanan pada hari pertama kita akan menuju tempat wisata Pule Payung dan Kali Biru, disana banyak spot-spot foto yang keren dan bagus. Pemandangan disana juga sangat indah karena terletak di dataran tinggi yang dapat memanjakan anda untuk menikmati nuansa wisata alam di hari pertama pada paket wisata jogja 3 hari 2 malam ini.
Di hari kedua setelah sarapan di hotel, paket wisata jogja 3 hari 2 malam akan mengajak anda menuju Jurang Tembelan dan Bukit Mojo yang terkenal dengan spot foto-foto kerennya. Lalu dilanjutkan menuju daerah selatan kita akan ke Teras Pantai Kaca Nguluran, disana anda dapat melihat indah nya lautan diatas lantai dan dinding yang terbuat dari kaca. Setelah selesai kita akan makan malam di local restaurant dan istirahat di hotel.
Di hari terakhir paket wisata jogja 3 hari 2 malam ini kita akan jalan-jalan ke Pusat Oleh-oleh Jogja yang ada di sekitaran Malioboro untuk membeli cindera mata dan makanan khas Jogja untuk dibawa pulang.
Hotel | Harga Paket Per Orang | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 |
*note:
1. Harga di atas adalah per orang
2. Harga tidak berlaku jika:
- Libur Hari Raya
- Libur Tahun Baru
- Long Weekend
3. Jika lebih dari 9 orang mohon hubungi kami untuk harganya
1.166.000